Kamis, 17 Maret 2016

Satuan Byte dan Bit


Byte dan Bit , saya rasa teman-teman saat ini sudah sangat familiar dengan kata Bit & Byte. Tapi sudahkan teman-teman tau apa itu Bit dan Byte ? . Pada postingan ini saya coba menjelaskan dengan kata-kata saya sendiri. Jadi mohon maklum kalo dirasa tidak sesuai dengan definisi di kamus :D .

Sebagai contoh berikut ini , Saya memiliki kata “Hello” . Kata tersebut terdiri dari 5 karakter , yaitu : H , e , l , l dan o .
Setiap karakter bernilai 1 Byte . Sehingga dari kata “Hello” kita punya 5 Byte.


Nah kemudian dari mana kita dapat nilai Bit ? .
Nilai 1 Byte = 8 bit . Nah jadi mudahnya jika ada kata “Hello” bernilai 5 Byte , maka berarti 5 * 8 = 40 bit. Jadi kata Hello bernilai 40 dalam bit.

Contoh :
Hello
Panjang kata : 5
Byte : 5
Bit : 5 * 8 = 40 bit

Indonesia
Panjang kata : 9 kata
Byte : 9 byte
Bit = 9 * 8 = 72 bit

Semangat
Panjang kata : 8 kata
Byte : 8 byte
Bit : 8 * 8 = 64 bit

Nah jadi kurang lebih seperti itu cara penghitungan bit & byte . Mohon dikoreksi jika ada kesalahan , kritik & sarannya juga boleh.
Semoga bermanfaat dan mohon maaf jika kurang jelas  …. :D .